Sambutan Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey yang diwakili oleh Asripan Nani, selaku kepala Dinas Perpustakaan dan kearsipan,” bahwa
292 calon jamaah haji kloter pertama asal sulawesi utara mulai diberangkatkan melalui emberkasi balikpapa kalimantan timur kamis siang 15 juni 2023.
Sebanyak 292 calon jemaah haji dan 7 petugas kloter 16 atau kloter pertama asal sulawesi utara mulai diberangkatkan ke tanah suci mekah.
Acara pelepasan ini dipimpin langsung kepala kantor wilayah kementrian agama provinsi sulawesi utara sarbin sehe dan mewakili gubernur sulawesi utara kepala dinas perpustakaan dan kearsipan asripan nani yang dilangsungkan di aula asrama haji tuminting manado kamis 15 juni 2023 siang.
Kakanwil kemenag sulut sarbin sehe mengatakan calon jamaah haji sulut terbagi menjadi 3 kloter yang akan diberangkatkan melalui embarkasi balikpapan yaitu kloter 16 /17 dan 18 menggunakan 4 penerbangan.
Kloter pertama memggunakan dua penerbangan sementara kloter 17 dan 18 akan diberangkatkan pada tanggal 17 juni 2023 lusa.
Sarbin sehe kakanwil kemenag sulut
menyampaikan bahwa 292 calon jamaah haji dan 7 petugas haji yang diberangkatkan berasal dari kabupaten dan kota di sulawesi utara, dimana dari ratusan cjh tersebut terdapat satu calon jamaah haji termuda berusia 18 tahun dan tertua berusia 103 tahun dari hasil pemeriksaan kesehatan semuannya dinyatakan sehat dan bisa diberangkatkan.
Sementara seluruh calon jamaah haji asal sulut ini mendapat santunan dari pemerintah provinsi sebanyak 2 juta rupiah per jemaah para cjh ini diharapkan dapat menunaikan rukun islam ke 5 dengan penuh khusyu dan sehat wal afiat serta mendapat predikat haji yang mabrur
Stafsus Gubernur Jan Wilem Garand Polii menilai bantuan kepada jemaah yang menunaikan ibadah haji di tanah suci itu mendapat perhatian khusus Gubernur Olly Dondokambey atas nama Pemerintah Daerah, dengan memberikan bantuan sejumlah masing-masing jemaah calon haji Rp.2 juta rupiah dipakai dalam perjalanan atau dengan kata lain berupah uang tali kasih,”pungkas Jan Polii ke media ini. (jack ml).